IWO Kota Metro Berbagi Nasi Kotak Dan Bendera Merah Putih

Kota Metro,Matavrino–Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Ikatan Wartawan Online (IWO) ke 10 tahun dan menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke 77 tahun. PD IWO Kota Metro berbagi nasi kotak dan bendera merah putih.

Kegiatan tersebut didukung juga oleh Dinas Kominfo Kota Metro, Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Pemerintah Kota (Pemkot) Metro, dan Aidia Grande Hotel Kota Metro.

Zuly Ardiansyah, Ketua PD IWO Kota Metro mengatakan, dalam rangka memperingati HUT IWO ke 10 dan menyambut HUT RI ke 77. Pihaknya bersama anggota berbagi nasi kotak dan bendera merah putih.

“Hari ini kami PD IWO Kota Metro melakukan kegiatan berbagi nasi kotak dan bendera merah putih. Kegiatan ini dalam rangka HUT IWO ke 10 dan menyambut HUT RI ke 77,” katanya.

Dia menjelaskan, pembagian nasi kotak ini merupakan bentuk bakti sosial terhadap masyarakat.

“Tujuan kita berbagi nasi kotak ini adalah bentuk kepedulian sosial IWO terhadap masyarakat. Selain itu, kita mencari berkah di HUT IWO yang ke 10 tahun ini,” jelasnya.

“Harapan kita adalah dengan bertambahnya usia IWO, IWO bisa bertambah lebih baik lagi dari tahun-tahun sebelumnya,” tandasnya.

Sementara itu, Yodie Effendi, Sekertaris PD IWO Kota Metro menyampaikan, pihaknyak mengucapkan terimakasih kepada Dinas Kominfo Metro, Bagian Kesra Pemkot Metro dan Aidia Grande Hotel Metro atas kerjasamanya yang dilakukan pada hari ini.

“Kami PD IWO Kota Metro mengucapkan terimakasih kepada Dinas Kominfo Metro, Bagian Kesra Pemkot Metro dan Aidia Grande Hotel Metro atas kerjasamanya yang dilakukan pada hari ini, yaitu berbagai nasi kotak untuk masyarakat,” ujarnya.

“Semoga apa yang kita lakukan pada hari mendapatkan berkah dan menjadi amal ibadah untuk kita semua,” pungkasnya

Penulis :Agung

  • Related Posts

    Balon Kada Lawan Kotak Kosong , Ketua KNPI Metro Berharap Parpol Bisa Hadirkan Calon Andalannya

    Kota Metro, Lampung | Matavrino  – Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Kota Metro, M Lukman Sanjung, berkomentar soal banyaknya potensi Balon Kada melawan kotak kosong pada Pilkada 2024. Anjung–sapannya, menilai…

    Abdul Rohman : PMII Kota Metro Diduga Adanya Indikasi Kecurangan Saat Gelar Konfercab Ke -XXIX

    Kota Metro ,Lampung | Matavrino–  PMII Cabang Metro Dibawah Kepemimpinan Ahmad Nasirudin pada tahun 2024 ini memasuki Masa Pergantian Kepemimpinan (Konferensi Cabang Ke-XXIX). Penggelar Reorganisasi, BPK (Badan Pekerja Konfercab) berisikan…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Pastikan pelayanan pemerintahan lancar, Walikota cek kelengkapan dan kelayakan randis

    Pastikan pelayanan pemerintahan lancar, Walikota cek kelengkapan dan kelayakan randis

    Rakor Bulanan, Bambang-Rafieq sampaikan hal ini…

    Rakor Bulanan, Bambang-Rafieq sampaikan hal ini…

    Walikota dan Wakil Walikota Metro Kunjungi Kodim 0411 untuk Perkuat Sinergi Keamanan

    Walikota dan Wakil Walikota Metro Kunjungi Kodim 0411 untuk Perkuat Sinergi Keamanan

    Dukung UMKM, Wakil Walikota Metro Resmikan Wisata Kuliner Senja Ramadhan 1446 H

    Dukung UMKM, Wakil Walikota Metro Resmikan Wisata Kuliner Senja Ramadhan 1446 H

    DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Pembahasan Raperda 2025 dan RPJMD

    DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Pembahasan Raperda 2025 dan RPJMD