NGO KMPL Metro Sahabat RMD Adakan Giat Baksos

Kota Metro, Lampung | Matavrino  – NGO KMPL (Non Government Organization) (Koalisi Masyarakat Peduli Lampung) Korda Kordinator Daerah Kota Metro gelar Baksos berbagi Jum’at berkah berkoalisi dengan Relawan KMPL SAHABAT RMD, bertempat di Yayasan Tali Cinta Kasih Panti Jompo Metro. Jum’at (28/06/2024)

NGO KMPL Korda Kota METRO yang di nahkodai M.Akbar Saputra (Rendy) yang juga Ketua Relawan KMPL SAHABAT RMD ini menggelar Baksos dengan membagikan sembako dan juga nasi kotak.

Setelah berbagi sembako pada Jum’at berkah dilanjutkan dengan berbagi nasi kotak di sekeliling Kelurahan Metro, Kecamatan Metro Pusat

Rendy mengatakan bawasannya terus lakukan hal hal kebaikan yang Insyaallah berfaedah serta menjadikan ladang amal ibadah dan jariyah.

Lanjut Rendy mengucapkan terimakasih kepada seluruh pengurus dan jajarannya serta hamba Allah yang telah  berpartisipasi dalam kegiatan yang berfaedah ini.

“Saya berharap kami akan terus melakukan hal hal kebaikan yang Insyaallah berfaedah dan Bismillah juga harapan masyarakat Metro Rahmat Mirzani Djausal dapat terpilih menjadi Gubernur Lampung periode 2024-2029, Untuk Lampung Maju menuju Indonesia Emas.” Harap Rendy.

 

(Tem)

  • Related Posts

    Warga Sumbersari Gelar Syukuran Kemenangan Bambang-Rafieq di Pilkada Kota Metro

    KOTA METRO, Matavrino – Kemenangan pasangan calon wali kota dan wakil wali kota Metro nomor urut 01, Bambang Imam Santoso-M Rafieq Adi Pradana (Mubaraq), menggema di Kelurahan Sumbersari, Kecamatan Metro…

    RSUD Ahmad Yani Rayakan Hut Ke-52 Tahun

    Kota Metro, Lampung | Matavrino– Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ahmad Yani Kota Metro akan menambah bangunan bakal memiliki gedung baru. Ini, sebagai salah satu upaya untuk memaksimalkan pelayanan kepada…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Pastikan pelayanan pemerintahan lancar, Walikota cek kelengkapan dan kelayakan randis

    Pastikan pelayanan pemerintahan lancar, Walikota cek kelengkapan dan kelayakan randis

    Rakor Bulanan, Bambang-Rafieq sampaikan hal ini…

    Rakor Bulanan, Bambang-Rafieq sampaikan hal ini…

    Walikota dan Wakil Walikota Metro Kunjungi Kodim 0411 untuk Perkuat Sinergi Keamanan

    Walikota dan Wakil Walikota Metro Kunjungi Kodim 0411 untuk Perkuat Sinergi Keamanan

    Dukung UMKM, Wakil Walikota Metro Resmikan Wisata Kuliner Senja Ramadhan 1446 H

    Dukung UMKM, Wakil Walikota Metro Resmikan Wisata Kuliner Senja Ramadhan 1446 H

    DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Pembahasan Raperda 2025 dan RPJMD

    DPRD Kota Metro Gelar Paripurna Pembahasan Raperda 2025 dan RPJMD